Cara merapatkan gigi yang renggang

Pertanyaan

Gigi depan bagian atas dan bawah saya yang tepat berada ditengah agak renggang sekitar 0,5 cm. dengan kondisi seperti itu apakah cara pemasangan behel adalah cara terbaik untuk membuat gigi saya menjadi rapat kembali atau ada alternatif cara lain selain pemasangan behel?

Anonymous

Jawaban

Hai,

Untuk merapatkan gigi yang renggang dapat dilakukan dalam beberapa cara, salah satunya dapat dengan behel / ortho / kawat gigi. namun dibutuhkan waktu yang relatif cukup lama dibandingkan dengan teknik lain dalam merapatkannya.

Cara lainnya adalah dengan menggunakan bahan tambalan atau ceramic. Dengan teknik ini relatif lebih cepat.

REKOMENDASI :

1. PRIORITAS : WAKTU : SOLVING PROBLEM : TAMBALAN

2. ENDURANCE + WAKTU : CERAMIC

3. HYGIENIC : BEHEL / ORTHO.

Semoga bermanfaat.